MENU

Ikhtiar Seorang Ibu Menjalani Terapi Jantung

20/02/2024
Rate this post

Ikhtiar Seorang Ibu Menjalani Terapi Jantung - Jantung adalah organ vital yang memompa darah ke seluruh tubuh, memastikan aliran darah yang tepat ke setiap bagian tubuh. Namun, ada kondisi yang dapat memengaruhi kinerja jantung, salah satunya adalah pembengkakan jantung. Berikut kisah nyata dari seorang ibu dalam pengobatan pembengkakan jantung.

Arti Pembengkakan Jantung

Ikhtiar Seorang Ibu Menjalani Terapi Jantung

Pembengkakan jantung atau edema jantung, terjadi ketika jantung tidak dapat memompa darah dengan efisien seperti biasanya. Hal ini mengakibatkan penumpukan cairan di jaringan tubuh, terutama di kaki, pergelangan kaki, dan bagian lainnya.

Awal Perjalanan: Kedatangan ke Medical Hacking

Ikhtiar Seorang Ibu Menjalani Terapi Jantung

Seorang ibu bernama "M" mengeluh terasa tidak nyaman di dada, sudah dua hari tidak minum obat dokter karena habis, rasa nyeri sudah 1 tahun, beliau berusia 54 tahun bekerja berdagang. Awal kedatangan ibunda datang bersama anaknya. Riwayat kesehatan sebelumnya tensi selalu tinggi, cepat lelah, telapak kaki dingin, telapak tangan basah, susah tidur jika sudah terbangun tengah malam, selera makan berkurang, BAB tidak teratur, pembengkakan jantung diagnosa dokter. 

Pencarian Solusi: Proses Pemeriksaan Awal Ibu

Selama awal kedatangan ibu terlihat cemas, khawatir dan sedih dengan kondisi sakitnya. Di tambah ibu hanya sering minum obat saja sehingga hal itu, membawa ibunya untuk konsultasi dan screening di Medical Hacking. Solusi yang diberikan dengan pengobatan tradisional yaitu terapi biomekanikal untuk memperbaiki postur tulang belakang akibat aktivitas berat, terapi tambahan akupuntur untuk menstimulasi syaraf jantung dan terapi hirudo untuk memperlancar peredaran darah. 

Diagnosis dan Rekomendasi Terapi Biomekanikal, Terapi Akupuntur dan Terapi Hirudo

Ikhtiar Seorang Ibu Menjalani Terapi Jantung

Hasil skrining mengungkapkan perubahan struktur tulang dan aktivitas overwork dan cemas berlebih yang mempengaruhi kondisi ibu ini. Terapis merekomendasikan terapi biomekanikal dengan 15 kali pertemuan dan 2 kali dalam seminggu. Terapi ini bertujuan untuk mereposisi struktur tulang yang terganggu. Perubahan posisi pada tulang belakang, khususnya pada tulang serviks, toraks, dan panggul, berdampak pada berbagai aspek kehidupan ibu ini, termasuk keseimbangan, gerakan, dan perilaku. Sekaligus memberikan akupuntur bertujuan untuk menstimulasi syaraf tegang dan terapi hirudo/lintah memperlancarkan aliran darah yang mengantarkan nutrisi ke syaraf jantung.

Perjalanan Menuju Kesembuhan

  1. Pertemuan Pertama (02 Juni 2023): Terapis menjelaskan keluhan kesehatan dan solusi terapi. Melakukan tindakan terapi kepada ibunya.
  2. Pertemuan Ke-4 (24 Juni 2023): sudah bisa tidur malam nyenyak, bagian dada tidak terasa berat lagi dan area telapak kaki kanan dan kiri tidak nyeri lagi.
  3. Pertemuan Ke-8 (22 Juli 2023): telapak kaki kanan dan kiri sudah hangat dan nyeri berkurang skala 2 dari 10.
  4. Pertemuan Ke-11 ( 12 Agustus 2023): ngos-ngosan berkurang skala 8 dari 10.

Perjuangan ibu "M" dalam terapi di rumah Medical Hacking yaitu dana semampunya tetapi beliau ingin sehat. Perubahan kondisi ibu saat periksa ke rumah sakit tidak perlu minum obat yang diberikan dokter lagi, alhamdulilah atas izin tuhan beliau merasa badan segar dan segi emosional sudah tenang menerima kondisi beliau, hal ini merupakan hasil kerja keras dan kerja sama antara terapis Medical Hacking dengan ibunya yang menjadi penunjang mempercepat proses pengobatannya. Di Rumah Terapi Medical Hacking melakukan semua terapi tanpa menggunakan zat kimia dan tanpa melakukan tindakan serius seperti operasi dan lainnya.

Baca juga :  Perjuangan Ibu Lansia Dalam Pengobatan Stroke

Jangan Lewatkan Konsultasi Dengan Tenaga Kesehatan Kami (GRATIS)

Terapi merupakan bentuk perawatan yang paling aman, nyaman dan tepat untuk kondisi gangguan kesehatan semacam ini. Jika Anda membutuhkan terapi silakan menghubungi tenaga kesehatan kami di halaman ini . Selain itu, mengkonsumsi Kardiaxis juga sangat baik untuk menunjang perawatan. Untuk informasi lebih lanjut serta pemesanan Kardiaxis dari Rumah Sehat Medical Hacking , klik di sini .

Kontak Peretasan Medis

Rumah Terapi Medical Hacking sebagai rumah terapi no. 1 di Indonesia, kami telah dipercaya oleh lebih dari 10.987 pasien Indonesia, dan sekarang giliran Anda merasakan manfaat dari layanan kami.

menghubungkan dengan 10897+ pasien Indonesia yang telah merasakan kesembuhan dari layanan kami. Segera konsultasikan keluhan Anda karena KONSULTASI GRATIS dan Anda akan mendapatkan screening dari ahli terapis profesional kami. (Lili)

ARTIKEL TERKAIT
17/01/2025
Apa Itu IQ Rendah pada Anak? Penyebab dan Dampaknya

Tempat pengobatan saraf kejepit bekasi dan bintaro - Kecerdasan intelektual atau Intelligence Quotient (IQ) sering digunakan sebagai salah satu indikator kemampuan kognitif seseorang. Pada anak, IQ rendah dapat menjadi salah satu tanda adanya keterbatasan dalam kemampuan belajar, berpikir logis, dan menyelesaikan masalah. Memahami apa itu IQ rendah, penyebab, serta dampaknya sangat penting bagi orang tua, […]

17/01/2025
Apa yang Harus Diperhatikan dalam Pola Asuh Anak dengan Gangguan Perilaku?

Tempat pengobatan saraf kejepit bekasi dan bintaro - Mengasuh anak dengan gangguan perilaku merupakan tantangan yang memerlukan kesabaran, pemahaman, dan strategi khusus. Gangguan perilaku pada anak dapat berupa ADHD (Attention Deficit Hyperactivity Disorder), ODD (Oppositional Defiant Disorder), atau gangguan lainnya yang mempengaruhi interaksi sosial dan kontrol emosional mereka. Pola asuh yang tepat dapat membantu anak […]

14/01/2025
Meningkatkan Disiplin Positif untuk Anak dengan Masalah Perilaku

Tempat pengobatan anak autis di bekasi dan bintaro - Disiplin adalah salah satu elemen penting dalam membentuk karakter anak, terutama bagi mereka yang menghadapi tantangan perilaku. Namun, banyak orang tua merasa kesulitan ketika harus menangani anak dengan masalah perilaku tanpa menggunakan pendekatan yang keras. Di sinilah konsep disiplin positif dapat menjadi solusi. Disiplin positif tidak […]

14/01/2025
Anak Sulit Berkonsentrasi? Bisa Jadi Ini Gangguan Perilaku

Tempat pengobatan anak autis di bekasi dan bintaro - Apakah Anda sering mendapati anak kesulitan berkonsentrasi saat belajar atau melakukan aktivitas lainnya? Fenomena ini kerap dianggap wajar, terutama jika anak masih berada dalam usia pertumbuhan. Namun, jika kesulitan konsentrasi terus berlanjut dan mempengaruhi keseharian anak, bisa jadi itu merupakan tanda adanya gangguan perilaku tertentu. Memahami […]

Profil Terapis
Cherly Rahma Atillah, Str, Akp
M. Roihan Naufal, Str, Akp
Akp
 Akp.
Akp
Akp.
Testimoni
Liputan Media
© RS Medical Hacking.com
WhatsApp